Pengertian web browser dan search engine serta contohnya

Hasil gambar untuk pengertian  web browser dan search engine

Pengertian Web Browser

Yaitu :adalah sebuah aplikasi perangkat lunak untuk melintasi, mengambil, dan menyajikan sumber informasi di World Wide Web. Sumber informasi diidentifikasi dengan Uniform Resource Identifier (URI) termasuk sebuah halaman web, gambar, video, atau bagian lain dari konten web.

Search engine

 adalah sistem database yang dirancang untuk mengindex alamat-alamat website di internet . Untuk melaksanakan tugasnya ini, search engine atau mesin pencari memiliki program khusus yang biasanya disebut spider crawler. Pada saat Anda mendaftarkan sebuah alamat website (URL), spider dari search engine tersebut akan menerima dan menganalisa URL tersebut lalu mengcrawlnya.
  

Contoh-contoh web browser dan search engine


Contoh Web Browser
Internet Explorer
Chrome.
Firefox
Opera
Konqueror
Safari
Lynx
Midori
Arora
Dooble
NetSurf
Maxthon
SealMonkey
Dillo
K-Meleon
Lobo
Kazekhase
Amaya
NetPositive
QNX Voyager
Planetweb
Netscape
Lunascape
Flock

Contoh Search Engine
Google.com
Yahoo!
Bing
URL.com
AllTheWeb.com
Altavista.com
About.com
DMOZ.com
HotBot.com
Ask.com
Lycos.com
Live Search.com
A9
Netscape Search
Excite
AOL Search
MSN
TripleMe.com
Shopzilla.com
Webcrawler.com
Dogpile.com
Web 2.0 Search Engine
Zuula Search
Dogpile

0 Response to "Pengertian web browser dan search engine serta contohnya"

Posting Komentar